Blog

Cara Menggunakan Mesin Stamper

Stamper adalah salah satu dari alat alat bangunan yang berfungsi untuk memadatkan timbunan tanah.Stamper ini sering dipakai pada pekerjaaan material sipil untuk bangunan rumah, pemadatan halaman , jalan raya dan pemadatan timbunan lainnya. Biasanya kita sering melihat untuk memadatkan sisa tanah galian yang berada di pinggir jalan. Jika tidak diratakan maka sisa galian akan menggangu para pengendara dan pejalan kaki karena tertutupi material tanah dan bisa menyebabkan kecelakaan lalu lintas

Read more

Perkakas Yang Wajib Dimiliki Dirumah

Perkakas rumah tangga meskipun tidak setiap hari digunakan, perlu dimiliki dan disimpan di rumah untuk mempermudah jika sewaktu waktu dibutuhkan. Dengan menggunkaan perkakas yang kita miliki dapat menghemat waktu dan biaya. Nah, berikut alat alat perkakas yang wajib Anda miliki dirumah.

Read more

Cara Merawat Genset Yang Baik Dan Benar

Genset  merupakan alat yang di kenal untuk menghasilkan daya listrik yang biasanya digunakan pada perumahan yang berada di daerah pedesaan, perusahaan, toko-toko dan sebagainya. Genset yang merupakan singkatan dari Generator set ini tentu saja seperti alat lainnya yang membutuhkan perawatan khusus agar dapat di gunakan dalam jangka waktu yang lama dan tetap berjalan dengan Optimal. Dengan perawatan yang tepat, maka Genset pun dapat bekerja secara efektif dan Awet. Berikut kami berikan beberapa Tips Cara Perawatan Genset yang tepat.


Read more